Energi Bunyi

A.       Sumber Energi Bunyi Setiap saat tentu kamu mendengar berbagai bunyi, misalnya bunyi orang berbicara, bunyi binatang, bunyi musik. S...

A.  
Energi Bunyi

  
Sumber Energi Bunyi

Setiap saat tentu kamu mendengar berbagai bunyi, misalnya bunyi orang berbicara, bunyi binatang, bunyi musik. Setiap benda yang menghasilkan bunyi disebut sumber bunyi.

Simpangan terjauh dari posisi keseimbangan disebut amplitudo, yaitu pada titik A dan B. Jadi, satu getaran memiliki amplitudo. Kuat dan lemahnya bunyi tergantung pada amplitudonya.

Banyaknya getaran dalam satu detik dinamakan kekerapan dan frekuensi. Tinggi  atau rendahnya bunyi ditentukan oleh banyaknya frekuensi.

Bunyi yang dapat didengar manusia adalah bunyi audiosonik yang jumlah getaran atau frekuensinya berkisar antara 20 – 20.000 getaran tiap detik. 

Bunyi yang frekuensinya kurang dari 20 getaran tiap detik disebut infrasonik. Bunyi infrasonik hanya dapat didengar oleh hewan tertentu, seperti belalang dan anjing. 

Adapun bunyi yang frekuensinya lebih 20.000 getaran tiap detik disebut ultrasonik. Bunyi tersebut hanya dapat di dengar oleh kelelawar.

 

A.     Perambatan Bunyi

Bunyi merambat dari sumber bunyi melalui perantara sehingga sampai ke telinga. Bunyi merambat melaui benda padat, cair, dan gas. Bunyi tidak dapat merambat pada ruang hampa.

1.     Perambatan Bunyi Melalui Benda Padat

Bunyi dapat merambat melalui benda padat. Coba letakkan jam tangan yang memakai jarum di atas meja kaca. Kemudian, tempelkan telingamu ke meja + 30 cm dari jam tersebut. Apakah kamu dapat mendengar detak jarum jam ?

2.     Perambatan Bunyi Melalui Udara

Ketika kamu mendengar suara petir atau mobil dari tempat yang jauh, berarti bunyi merambat melalui udara. Pada umunya, bunyi sampai telinga kita melalui perantara udara. Bunyi merambat di udara dalam bentuk gelombang longitudinal.

Gelombang longitudinal berupa rapatan dan renggangan yang merambat dari sumber bunyi ke segala arah. Gelombang longitudinal adalah gelombang yang arah getarannya sejajar dengan arah rambatannya.

B.     Pemantulan Dan Penyerapan Bunyi

Bunyi juga dapat dipantulkan. Ada 2 macam bunyi pantul, yaitu gaung dan gema.

Gaung adalah bunyi yang terdengar hampir bersamaan dengan bunyi aslinya. Contohnya, gaung akan terdengar setelah kamu berteriak di dalam sebuah gedung. 

Gema adalah bunyi pantul yang terdengar setelah bunyi aslinya. Contoh, gema akan terdengar setelah kamu berteriak d isekitar tebing yang terjal.

Bunyi pantul menyebabkan bunyi aslinya terdengar tidak jelas. Oleh karena itu, pada dinding gedung bioskop, ruang studio rekaman, ruang rapat, dan gedung pertemuan biasanya dilapisi benda penyerap bunyi agar tidak terjadi gaung.


COMMENTS

Nama

2018 FIFA WORLD CUP RUSSIA,1,Administrasi,2,Agama,2,analitik,1,Analogi,1,Antomin,1,aplle,1,arti hidup,3,Article,2,Artis,1,Bencana,3,Berita,5,Bhs. Indonesia,1,British Propolis,1,Buah,1,Budaya,1,Buku,1,cerita bahasa Inggris,3,comic,2,Covid-19,4,CPNS,2,Dapodik,1,Destinasi,2,Dunia pendidikan,17,edukasi,3,Ekskul,1,english,4,english story,3,facts,1,Fakta,6,Film,2,Folktale,3,Food,3,Football,4,Foto,1,Game Online,1,Guru,2,Health,5,Health and Fitness,1,Hewan,1,Historis,3,Hobi,4,Hotnews,8,Ice Breaking,3,Indonesia,11,IndonesiaKu,7,info,4,Info Pendidikan,7,Infrastructure,2,IPA,9,IPS,2,Islam,6,Jawa,1,Kelas 3,2,Kelas 4,11,Kelas 5,1,Kemampuan Vervbal,3,Kesahatan,2,Kesehatan,2,Kisah Hebat,1,Kisah Teladan,1,Kompetensi Teknis,1,Kue,1,kurikulum,2,Kurikulum 2013,1,Latihan Soal,2,Lifestyle,1,Live,1,Matematika,5,Materi,14,Metal Health,1,modernization,1,Money,1,Movie,2,Negara,1,New,30,New Article,148,News,10,panduan,1,Papua,3,Parenting,1,Pariwisata,2,passenger ports,1,pedagogik,3,Pelabuhan Penumpang,1,Pembelajaran,16,penalarana logis,1,Perangkat,1,Pkn,1,PPPK,42,Pramuka,2,Psikologi,4,Psychology,1,puasa,6,Ramadhan,13,Ramdhan,5,rangkuman,1,renungan hati,2,Resep Makanan,2,Riviu Bhs. Indoneisa,4,Riviu IPA,4,Riviu IPS,4,Riviu MTK,5,Riviu Pedagogi,7,Riviu PJOK SD,7,Riviu PPKn,5,Riviu PPPK,36,Sains,5,Sci-Tech,3,Science,1,Sejarah,5,semester 2,1,silogisme,1,Sinonim,1,Skolastik,4,South East Asia,1,SPORT,8,story,3,Study English,1,syawal,1,technology,1,TED,1,Teknologi,4,Tekpram,1,tema 5,1,Tema 6,1,Tips & Trick,29,Tokoh,4,Usaha,1,Zakat,1,
ltr
item
SyamSun: Energi Bunyi
Energi Bunyi
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhjWKQGabEliNj54Yeqzh-PlEMR9dXr2sxw8fl3F43dagnV8GvjD1ADefkTQviMOjbOdsDedwCWj0kKhoTI8lfJevb8JQAWWEQj587gR7EFP5b2jCzTI56miWv59nK8jGTAaI-I1ofarhk/w320-h238/6988922_preview.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhjWKQGabEliNj54Yeqzh-PlEMR9dXr2sxw8fl3F43dagnV8GvjD1ADefkTQviMOjbOdsDedwCWj0kKhoTI8lfJevb8JQAWWEQj587gR7EFP5b2jCzTI56miWv59nK8jGTAaI-I1ofarhk/s72-w320-c-h238/6988922_preview.png
SyamSun
https://www.syamsun.com/2020/07/energi-bunyi.html
https://www.syamsun.com/
https://www.syamsun.com/
https://www.syamsun.com/2020/07/energi-bunyi.html
true
2602957277180905419
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content